Top 5 Olahraga: Posisi Indonesia Melorot, Klasemen Akhir Medali Bulutangkis

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Selasa, 10 Desember 2019 | 07:10 WIB
Top 5 Olahraga: Posisi Indonesia Melorot, Klasemen Akhir Medali Bulutangkis
Tim bulutangkis beregu putra Indonesia meraih medali emas SEA Games 2019 usai mengalahkan Malaysia 3-1 di babak final, Rabu (4/12). [Humas PBSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Berdasarkan hasil undian yang dilakukan, Senin (9/12/2019), Kevin/Marcus tergabung di Grup A.

Baca selengkapnya

5. Klasemen Medali SEA Games 2019: Indonesia Melorot ke Posisi 4

Logo SEA Games 2019 Filipina. [Facebook/phlseagames]
Logo SEA Games 2019 Filipina. [Facebook/phlseagames]

Tambahan empat medali emas tak cukup kuat untuk membuat Indonesia bertahan di posisi kedua klasemen medali SEA Games 2019. Sebaliknya, posisi Indonesia melorot dua tingkat.

Baca Juga: Kevin / Marcus Gagal Hattrick Gelar Pemain Terbaik, Direbut Kento Momota

Pada hari kedelapan penyelanggaraan SEA Games 2019, Senin (9/12) hingga pukul 21.00 WIB, Indonesia telah meraih 247 medali. Dengan rincian 69 emas, 76 perak, dan 102 perunggu.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI