Top 5 Olahraga: Dirundung Duka Edgar Raih 2 Emas, Utusan KONI Jatim Diusir

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Rabu, 04 Desember 2019 | 06:10 WIB
Top 5 Olahraga: Dirundung Duka Edgar Raih 2 Emas, Utusan KONI Jatim Diusir
Atlet wushu Indonesia Edgar Xavier Marvelo (tengah) memperlihatkan medali bersama atlet Singapura Si Wei Jowen L (kiri) dan atlet Vietnam Xuan Hiep Tran seusai penganugerahan juara gunshu putra SEA Games 2019 di gedung World Trade Center Manila, Filipina, Selasa (3/12). [Antara/Nyoman Budhiana]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Utusannya Diusir Wali Kota Kediri Terkait Kasus Shalfa, Nabil: No Comment

Ketua Harian KONI Jatim M. Nabil saat ditemui di kantornya di Surabaya, Jatim pada, Jumat (29/11/2019). [Suara.com/Dimas Angga Perkasa]
Ketua Harian KONI Jatim M. Nabil saat ditemui di kantornya di Surabaya, Jatim pada, Jumat (29/11/2019). [Suara.com/Dimas Angga Perkasa]

Ketua Harian Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Jawa Timur, M. Nabil enggan mengomentari kasus pengusiran perwakilannya oleh Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar.

Insiden pengusiran itu tersebar di media sosial lewat rekaman video yang diunggah akun Instagram @infokediriraya pada, Senin (2/12/2019).

Baca selengkapnya

Baca Juga: Klasemen Sementara Perolehan Medali SEA Games 2019: Indonesia Tambah 6 Emas

5. Bikin Haru, Ini Pesan Sang Ayah kepada Edgar Sebelum Wafat Dini Hari Tadi

Atlet Wushu Indonesia Edgar Xaier Marvelo saat tampil di nomor Chanquan Putra pada Asian Games 2018 di JEXPO, Kemayoran, Jakarta, Minggu (19/8). [Antara/INASGOC/ Gino F Hadi]
Atlet Wushu Indonesia Edgar Xaier Marvelo saat tampil di nomor Chanquan Putra pada Asian Games 2018 di JEXPO, Kemayoran, Jakarta, Minggu (19/8). [Antara/INASGOC/ Gino F Hadi]

Gejolak batin dialami atlet wushu Indonesia, Edgar Xavier Marvelo, dalam pertandingan SEA Games 2019. Di tengah konsentrasinya membawa nama negara, ia mendapat kabar duka.

Sang ayah, Lo Tjhiang Meng, meninggal dunia pada, Selasa (3/12/2019) dini hari sekitar pukul 01.00 WIB.

Baca selengkapnya

Baca Juga: SEA Games 2019: Tak Pernah Sumbang Poin, PBSI 'Sentil' Fitriani

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI