5. Mengerikan! Video Detik-detik Juara Tinju Errol Spence Kecelakaan Mobil
Video detik-detik kecelakaan mobil yang dialami juara dunia tinju kelas welter WBC dan IBF, Errol Spence Jr., viral di media sosial.
Tampak dalam rekaman CCTV Spence kehilangan kendali atas mobil Ferrari berwarna putih yang dikemudikannya di kawasan Dallas, Amerika Serikat.
Baca Juga: Ketum PBSI Wiranto Ditusuk, Tontowi: Apapun Alasannya, Itu Tidak Benar!