Giring Harap DPR Periode Baru Lebih Perhatikan Ekosistem e-Sports Indonesia

Selasa, 01 Oktober 2019 | 18:49 WIB
Giring Harap DPR Periode Baru Lebih Perhatikan Ekosistem e-Sports Indonesia
Ketua Organizing Committee Piala Presiden e-Sports 2020, Giring Ganesha (ketiga dari kiri) dan Sesmenpora Gatot S. Dewa Broto di kawasan Plaza Senayan, Jakarta, Selasa (1/10/2019). [Suara.com/Arief Apriadi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Piala Presiden e-Sports 2019 yang berlangsung Maret lalu turut mengangkat animo e-Sports Indonesia.

Giring menjelaskan, pihak pemerintah—Kemenpora, Kominfo, KSP, dan Bekraf—dibantu Indonesia e-Sports Premier League (IESPL) akan kembali menggelar Piala Presiden e-Sports 2020.

Piala Presiden e-Sports 2020 akan kick-off pada 13 Oktober 2019 dan babak final pada Februari 2020.

Baca Juga: Herry Tak Masalah Hendra / Ahsan Gusur Kevin / Marcus dari Ranking 1 Dunia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI