Terima Ancaman PBSI, Della / Rizki Siap Buktikan Diri

Selasa, 13 Agustus 2019 | 21:25 WIB
Terima Ancaman PBSI, Della / Rizki Siap Buktikan Diri
Pasangan ganda putri Indonesia, Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta, menang atas pasangan China, Dong Wenjing/Feng Xueying, di babak kedua Kejuaraan Bulutangkis Asia 2019, Kamis (25/4). [Humas PBSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Terkait diturunkan ke turnamen level Super 100, ya kita memang harus juara di situ. Tapi tidak jadi beban, pokoknya kami ingin fokus satu-satu dahulu."

"Pastinya kami berdua mau dapat hasil terbaik di tiap pertandingan. Mau ultimatum dari mana, kita akan buktikan juga, meski tak ingin pikir terlalu jauh," pungkas Della.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI