Terusir dari Stadion Madya, Zohri dkk Merasa Kurang Dihargai

Rabu, 03 Juli 2019 | 19:15 WIB
Terusir dari Stadion Madya, Zohri dkk Merasa Kurang Dihargai
Selebrasi tiga dari empat pelari Indonesia, Lalu Muhammad Zohri (kiri), Fadlin (tengah) dan Eko Rimbawan, membawa bendera Merah Putih usai meraih medali perak nomor estafet 4x100 meter putra, pada Asian Games 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (30/8). [Antara/INASGOC/Dwi Oblo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tigor menyebut pihak PB PASI telah berkoordinasi dengan PPK-GBK agar Pelatnas atletik dipindah ke Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). Namun, solusi itu dinilai Tigor tak serta-merta menyelesaikan masalah.

"Jadi, mulai besok, kami latihan di SUGBK. Tapi, kan tetap harus solusi lain karena menggunakan Stadion Utama tidak bisa setiap hari, terkadang pagi saja, sore saja," beber Tigor.

"Seharusnya kita tak perlu lakukan upaya khusus. Ini nyatanya kan olahraga nasional yang mau dibangun, ya diberi kemudahan saja. Kenapa kita harus berjuang lagi (untuk mencari tempat latihan)," pungkasnya.

Baca Juga: Stadion Madya Digunakan Bhayangkara, Zohri Cs Terusir

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI