"Saya punya kenangan yang indah dengan musim 2009. Namun MotoGP berubah, levelnya jadi lebih tinggi, semua orang bekerja lebih keras," ujar Valentino Rossi.
"Tapi, tim (Yamaha) tidak berubah. Selama (13 tahun) berkarier, selalu ada perasaan yang hebat. Atmosfer di tim juga penting untuk hasil yang memuaskan," tukasnya.
Valentino Rossi sendiri tengah membidik gelar dunia kesepuluh di MotoGP 2019.
Baca Juga: Gatot Nurmantyo Siap Pertaruhkan Jabatan Jika...
Sebelum kembali bersaing memperebutkan trofi juara dunia, Rossi dan rekan setimnya, Maverick Vinales, akan lebih dulu menjalani tes pramusim di Sirkuit Sepang, Malaysia, 6-8 Februari mendatang.