Menangi Perang Saudara, Fitriani Jadi Tunggal Putri Semata Wayang Indonesia

Rabu, 16 Januari 2019 | 14:10 WIB
Menangi Perang Saudara, Fitriani Jadi Tunggal Putri Semata Wayang Indonesia
Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Fitriani. [Suara.com/Arief Apriadi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung (kanan), bersalaman dengan lawannya, Ratchanok Intanon (Thailand), usai pertandingan babak pertama Malaysia Masters 2019, Rabu (16/1). [Humas PBSI]
Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung (kanan), bersalaman dengan lawannya, Ratchanok Intanon (Thailand), usai pertandingan babak pertama Malaysia Masters 2019, Rabu (16/1). [Humas PBSI]

Lyanny menyerah dari wakil Denmark, Line Hojmark Kjaersfeldt, dengan 21-9 dan 21-5. Sedangkan, Gregoria kembali harus mengakui ketangguhan Ratchanok Intanon (Thailand), 21-15 dan 21-16.

Di sisi lain, Ruselli gagal mengatasi perlawanan tunggal putri Hong Kong, Yip Pui Yin, lewat pertarungan tiga game 19-21, 21-18 dan 21-17.

Di babak kedua Malaysia Masters 2019 besok, Kamis (17/1/2019), Fitriani akan menghadapi unggulan kelima He Bingjiao (Cina).

Baca Juga: Pacquiao Buka Rahasia Tetap Energik Bertinju di Usia Kepala Empat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI