Mereka adalah Zheng Siwei / Huang Yaqiong (Cina), Yuta Watanabe / Arisa Higashino (Jepang), Dechapol Puavaranukroh / Sapsiree Taerattanachai (Thailand), dan Chan Peng Soon / Goh Liu Ying (Malaysia).
Serta Wang Yilyu / Huang Dongping (Cina), Goh Soon Huat / Lai Shevon Jemie (Malaysia), dan Marcus Ellis / Lauren Smith (Inggris).
BWF World Tour Finals 2018 sendiri akan berlangsung di Tianhe Gymnasium, Guangzhou, Cina pada 12-16 Desember mendatang. Turnamen penutup BWF World Tour series ini akan memperebutkan total hadiah sebesar 1,5 juta dolar Amerika Serikat (AS) atau sekitar Rp 21,8 miliar.
Berikut statistik 17 turnamen BWF World Tour yang dijuarai Hafiz / Gloria hingga menembus BWF World Tour Finals 2018:
Baca Juga: Canggih: Samsung Tanam Ponselnya ke Motor Listrik Bolid E
Juara
1. Thailand Open 2018
Semifinal
1. Malaysia Masters 2018
2. Indonesia Open 2018
Perempat Final
1. All England Open 2018
2. Korea Open 2018
3. Hong Kong Open 2018
Babak kedua atau 16 besar
1. New Zaeland Open 2018
2. Australia Open 2018
3. Malaysia Open 2018
4. Japan Open 2018
5. Denmark Open 2018
Babak pertama atau 32 besar
1. Indonesia Masters 2018
2. India Open 2018
3. German Open 2018
4. Cina Open 2018
5. French Open 2018
6. Fuzhou Cina Open 2018
Baca Juga: Jadi Istri Nick Jonas, Priyanka Chopra Ganti Nama