Ini Rincian Bonus Bagi Peraih Medali Asian Para Games 2018

Pemberian bonus Asian Para Games akan diserahkan langsung Jokowi di Istana Negara besok.
5. Pelatih beregu:
- Emas Rp 600 juta
- Perak Rp 200 juta
- Perunggu Rp 100 juta
6. Pelatih untuk medali kedua dan seterusnya:
- Emas Rp 225 juta
- Perak Rp 75 juta
- Perunggu Rp 37,5 juta
7. Asisten pelatih perorangan/ganda:
- Emas Rp 300 juta
- Perak Rp 100 juta
- Perunggu Rp 50 juta
8. Asisten pelatih beregu:
- Emas Rp 375 juta
- Perak Rp 125 juta
- Perunggu Rp 62,5 juta
Baca Juga: UGM Buka Pintu: Siap Ungkap Data Akademik Jokowi Jika...
9. Asisten pelatih untuk medali kedua dan seterusnya:
- Emas Rp 150 juta
- Perak Rp 50 juta
- Perunggu Rp 25 juta