Keputusan Pensiun Sudah Bulat, Liliyana Kangen Marahin Tontowi

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Jum'at, 07 September 2018 | 10:49 WIB
Keputusan Pensiun Sudah Bulat, Liliyana Kangen Marahin Tontowi
Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir. Owi/Butet—sapaan akrab Tontowi/Liliyana—lolos ke babak kedua Singapore Open 2018 usai menyingkirkan pasangan Cina, Ou Xuanyi/Cao Tong Wei, Rabu (18/7). [Humas PBSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca Juga: Cerita Driver Ojol Jadi Hakim Garis Jojo di Final Asian Games

Bersama Tontowi, Liliyana mencicipi prestasi terbaiknya dengan menyabet medali emas Olimpiade 2016 di Rio de Janeiro, Brasil, selain juga memenangi Kejuaraan Dunia pada 2013 dan 2017.

Sebelum dipasangkan dengan Tontowi, Liliyana juga menjuarai Kejuaraan Dunia 2005 dan 2007 bersama Nova Widianto. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI