Pengunjung Penutupan Asian Games Diprediksi Naik 2 Kali Lipat

Jum'at, 31 Agustus 2018 | 13:59 WIB
Pengunjung Penutupan Asian Games Diprediksi Naik 2 Kali Lipat
Suasana Pembukaan Asian Games 2018 di Stadion Utama GBK, Senayan, Jakarta, Sabtu (18/8). [INASGOC/Jessica Margaretha]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saat opening itu ada panggung yang membelah itu, sehingga penontonnya berkurang. Kalau penutupan ini tidak ada panggung membelah. Jadi, kurang lebih 60 hingga 70 ribu penonton, sehingga diperlukan personel yang kuat," tutupnya.

Baca Juga: Hanifan dan Pipiet, Dua Sejoli Peraih Emas Asian Games 2018

Untuk diketahui, Upacara Penutupan Asian Games 2018 akan dihelat pada, Minggu (2/9/2018) mendatang.

Berbagai pertunjukan akan disajikan dihadapan para penonton yang berasal dari Indonesia dan mancanegara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI