Gagal Raih Emas Asian Games, Susy : Anak-anak Sudah Berjuang

Kamis, 23 Agustus 2018 | 18:38 WIB
Gagal Raih Emas Asian Games, Susy : Anak-anak Sudah Berjuang
Tim bulutangkis Indonesia meraih medali perak di nomor beregu putra Asian Games 2018. Anthony Sinisuka Ginting dkk kalah 1-3 dari Cina di Istora Senayan, Jakarta, Rabu (22/8). [Humas PBSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurutnya, hal itu bisa menjadi sebuah rangkuman bagaimana kerasnya perjuangan putra-putri Indonesia di Asian Games 2018.

Meski merasa puas dengan mentalitas pemain, Susy menegaskan Kevin Sanjaya Sukamuljo cs harus segera berbenah diri. Ada banyak faktor yang dinilai Susy harus lebih ditingkatkan.

Baca Juga: Jokowi : Dulu Jafro Lipat Parasut, Hari Ini Raih Emas Asian Games

"Mudah-mudahan ke depannya bukan hanya bisa lebih baik, tapi di saat (poin) kritis harus bisa lebih tenang dan memanfaatkan kesempatan dengan sebaik-baiknya," jelas Susy.

Setelah pertandingan nomor beregu selesai, hari ini cabang olahraga bulutangkis mulai mempertandingan nomor perorangan Asian Games 2018.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI