Suara.com - Ada banyak pilihan ucapan Ramadhan yang bisa digunakan dengan desain yang unik dan menarik, salah satunya ucapan Arab Ramadhan kareem. Nah berikut ini tulisan Arab Ramadhan Kareem dan artinya.
Seperti diketahui bahwa bulan Ramadhan akan tiba sebentar lagi. Hari ini (28/2/2025), tepatnya sore hari, Pemerintah akan melakukan sidang isbat untuk menetapkan awal Ramadhan. Jika hilal terlihat hari ini, maka Ramadhan akan jatuh pada 1 Maret 2025.
Sebagai salah satu cara menyambut datangnya bulan pernah berkah tersebut, banyak yang membagikan ucapan selamat datang Ramadhan di media sosial, termasuk ucapan selamat dengan tulisan Ramadhan Kareem.
Lantas apakah kamu tahu bagaimana tulisan Arab Ramadhan Kareem dan artinya? Nah untuk lebih jelasnya, berikut ini penggunaan tulisan Ramadhan Kareem yang benar lengkap dengan link poster dan ucapan.
Baca Juga: Bacaan Doa Buka Puasa Qadha Ramadan Untuk Mengganti Utang yang Ditinggalkan
Tulisan Arab Ramadhan Kareem Dan Artinya
Istilah Ramadhan Kareem ini diambil dari bahasa Arab. Adapun tulisan Arab Ramadhan Kareem adalah رمضان كريم. Ramadhan Kareem ini terdiri dari dua kosakata, yaitu Ramadhan (رمضان) dan Kareem (كريم).
Masing-masing dari kata “Ramadhan Kareem” ini memiliki arti tersendiri. Untuk kata “Ramadhan” mempunyai arti bulan ke-9 dalam penanggalan Hijriah. Sedangkan untuk kata “Kareem” mempunyai arti pemurah dan mulia.
Jadi jika diartikan secara keseluruhan, Ramadhan Kareem ini memiliki arti Ramadhan mulia, bulan mulia, Ramadhan bulan yang mulia, atau Ramadhan bulan yang pemurah dan mulia atau bisa juga diartikan sebagai kemuliaan dari bulan Ramadhan.
Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
Ucapan Ramadhan Kareem ini sering juga digunakan sebagai ucapan menyambut Ramadhan dengan desain poster yang unik-unik. Nah bagi yang butuh referensi desainnya, berikut ini beberapa link poster dengan ucapan Ramadhan Kareem.
1. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
Baca Juga: Ini Bacaan Doa Buka Puasa Nisfu Syaban yang Shahih dari Rasulullah SAW
2. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
3. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
https://www.canva.com/design/DAGgWJeLZPM/_5IoJDYjzm-4XvqsQg67yg/edit
4. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
5. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
6. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
7. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
8. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
https://www.canva.com/design/DAGgWYOUPo4/cvCUlTqfawc5muxbBSB5LA/edit
9. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
https://www.canva.com/design/DAGgWenPpbQ/qykKYRTnqn5o9FJ0-1cgcg/edit
10. Link Poster Ucapan Ramadhan Kareem
Itulah tulisan Arab Ramadhan Kareem dan artinya lengkap dengan penggunaan tulisan yang benar, link poster ucapan Ramadhan Kareem.
Kontributor : Ulil Azmi