Kapan Puasa Nisfu Syaban 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Ini Bacaan Niatnya!

Sabtu, 01 Februari 2025 | 21:51 WIB
Kapan Puasa Nisfu Syaban 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Ini Bacaan Niatnya!
Ilustrasi kapan puasa Nisfu Syaban (Freefik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Aku tidak melihat Rasulullah SAW puasa sebulan penuh kecuali pada bulan Ramadhan dan aku tidak melihat melihat beliau banyak puasa kecuali pada bulan Syaban.” (HR. Imam Bukhori)

Keutamaan Puasa Nisfu Syaban

Salah satu keutaman puasa Nisfu Sya’ban yaitu dapat syafaat Rasulullah SAW di hari kiamat. Ini tercantum dalam Nihayatuz Zain fi Irsyadil Mubtadi in, Syekh Muhammad bin Umar Nawawi al-Bantani al-Jawi.

  وَالثَّانِي عَشَرَ صَوْمُ شَعْبَانَ، لِحُبِّهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ صِيَامَهُ. فَمَنْ صَامَهُ نَالَ شَفَاعَتَهُ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَوْمَ الْقِيَامَةِ

Artinya: Puasa sunnah yang keduabelas adalah Puasa Sya’ban, karena kecintaan Rasulullah saw terhadapnya. Karenanya, siapa saja yang memuasainya, maka ia akan mendapatkan syafaat belau di hari kiamat (Muhammad bin Umar Nawawi al-Jawi, Nihyatuz Zain fi Irsyadil Mubtadi-in [Bairut, Darul Fikr], halaman 197).

Demikian penjelasan mengenai kapan puasa nisfu syaban lengkap dengan jadwal, bacaan niat, keutamaan, dan dalilnya. Semoga artikel ini bermanfaat!

Kontributor : Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI