Isra Miraj Tanggal Berapa Hijriah? Memahami Makna Perjalanan Nabi Muhammad

Sabtu, 25 Januari 2025 | 19:58 WIB
Isra Miraj Tanggal Berapa Hijriah? Memahami Makna Perjalanan Nabi Muhammad
Ilustrasi Isra Miraj tanggal berapa Hijriah (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Umat Muslim sebentar lagi akan memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW. Lantas apakah kamu sudah tahu Isra Miraj tanggal berapa Hijriah? Nah bagi yang belum mengetahuinya, yuk simak berikut ini informasinya.

Sebelum mengetahui kapan peringtan Isra Miraj, mari simak terlebih dulu apa itu Isra Miraj. Jadi Isra Miraj ini merupakan perjalanan Nabi Muhammad SAW dalam waktu semalam dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa dan dari bumi ke langit tujuh (Sidratul Muntaha).

Sebagai peristiwa penting dalam catatan sejarah Islam, momen Isra Miraj ini pun masuk dalam daftar hari libur nasional. Selain itu, setiap tahun pun umat Muslim memperingatinya dengan berbagai kegiatan Islami.

Namun yang menjadi pertanyaan, Isra Miraj tanggal berapa Hijriah? Nah untuk lebih jelasnya, simak berikut ini informasi jadwal peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW yang dilansir dari berbagai sumber.

Baca Juga: Doa Isra Miraj 27 Rajab: Tata Cara, Keutamaan, dan Amalan Pendamping

Waktu atau Jadwal Peringatan Isra Miraj

Berdasarkan SKB 3 Menteri, Isra Miraj diperingati setiap tanggal 27 Rajab. Tahun ini, peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1446 Hijriah bertepatan dengan hari Senin tanggal 27 Januari 2025 Masehi. 

Masih berdasarkan SKB 3 Menteri, peringatan Isra Miraj ini masuk dalam daftar tanggal merah Hari Libur Nasional setiap tahunnya. Namun tidak ada libur cuti bersama Isra Miraj. Untuk lebih jelasnya, berikut ini kalender bulan Rajab 1446H/2025M.

  • Rabu, 1 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 1 Rajab 1446 H
  • Kamis, 2 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 2 Rajab 1446 H
  • Jumat, 3 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 3 Rajab 1446 H
  • Sabtu, 4 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 4 Rajab 1446 H
  • Minggu, 5 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 5 Rajab 1446 H
  • Senin, 6 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 6 Rajab 1446 H
  • Selasa, 7 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 7 Rajab 1446 H
  • Rabu, 8 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 8 Rajab 1446 H
  • Kamis, 9 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 9 Rajab 1446 H
  • Jumat, 10 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 10 Rajab 1446 H
  • Sabtu, 11 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 11 Rajab 1446 H
  • Minggu, 12 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 12 Rajab 1446 H
  • Senin, 13 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 13 Rajab 1446 H
  • Selasa, 14 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 14 Rajab 1446 H
  • Rabu, 15 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 15 Rajab 1446 H
  • Kamis, 16 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 16 Rajab 1446 H
  • Jumat, 17 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 17 Rajab 1446 H
  • Sabtu, 18 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 18 Rajab 1446 H
  • Minggu, 19 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 19 Rajab 1446 H
  • Senin, 20 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 20 Rajab 1446 H
  • Selasa, 21 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 21 Rajab 1446 H
  • Rabu, 22 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 22 Rajab 1446 H
  • Kamis, 23 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 23 Rajab 1446 H
  • Jumat, 24 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 24 Rajab 1446 H
  • Sabtu, 25 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 25 Rajab 1446 H
  • Minggu, 26 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 26 Rajab 1446 H
  • Senin, 27 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 27 Rajab 1446 H
  • Selasa, 28 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 28 Rajab 1446 H
  • Rabu, 29 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 29 Rajab 1446 H
  • Kamis, 30 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 30 Rajab 1446 H
  • Jumat, 31 Januari 2025 bertepatan dengan tanggal 1 Syaban 1446 H

Demikian informasi mengenai Isra Miraj tanggal berapa Hijriah lengkap dengan rincian kalender bulan Rajab 1446H/2025M. Semoga informasi ini bermanfaat!

Kontributor : Ulil Azmi

Baca Juga: Contoh Teks MC Isra Miraj Bahasa Sunda, Lengkap dan Mudah Dipahami

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI