Generasi Muda Diajak Gunakan Asumsi yang Benar dalam Demokrasi

Iman Firmansyah Suara.Com
Sabtu, 30 September 2023 | 17:10 WIB
Generasi Muda Diajak Gunakan Asumsi yang Benar dalam Demokrasi
Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti. (Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kita dorong semua elemen bangsa, agar terwujud Konsensus Nasional, untuk kita kembali menerapkan Undang-Undang Dasar 1945 tanggal 18 Agustus 1945, untuk kemudian kita sempurnakan dan perkuat melalui Amandemen dengan Teknik Adendum, tanpa mengganti Sistem Bernegara yang bermuara kepada Penjelmaan Rakyat di dalam MPR sebagai Pelaksana Kedaulatan," demikian LaNyalla

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI