1. Perbanyak minum air
70% dari tubuh manusia adalah air, olah karena itu kamu memerlukan hampir 2 liter air sehari agar tetap terhidrasi. Jika kamu terhidrasi, maka tidak hanya meningkatkan ke fokusan kamu, tapi kulit kamu juga akan terasa lebih kenyal, dan segar.
2. Berolahraga
Tau gak sih, kalau berolahraga tidak hanya untuk orang yang ingin diet atau menurunkan berat badan. Berolahraga, dapat membantu kamu tidur lebih nyenyak, memperbaiki suasana hati, dan juga merangsang tubuh untuk memproduksi kolagen.
3. Perbanyak makan sayur dan buah
Pola makan yang baik, akan membuat tubuh kamu lebih sehat. Karena apa yang kamu makan, mempengaruhi kulit kamu. Jadi, kalau kamu makan makanan yang berminyak maka kulit kamu juga akan berminyak. Oleh karena itu, perbanyak makan sayur dan buah agar.
4. Tidur yang cukup
Waktu tidur yang kurang bisa membuat kulit kamu terlihat kusam dan kering lho! Untuk usia dewasa, waktu tidur yang cukup itu sebanyak 7-8 jam per hari. Jadi, Ketika kamu cukup tidur maka kulit kamu akan terasa kenyal, dan halus.
5. Konsumsi Kolagen
Baca Juga: 5 Gejala Penyakit Distimia yang Kerap Disamakan dengan Depresi
Mengonsumsi VIP Collagen, dapat memberikan dampak efek yang baik untuk kesehatanmu. Selain merawat kulit, dan kuku, VIP Collagen juga dapat memperkuat rambut kamu dan menangkal radikal bebas dalam tubuh agar terlihat lebih sehat dan segar. Jadi makin percaya diri deh!