Gandeng Rossa, Produk Obat Ini Ajak Masyarakat Turun untuk Cat Ratusan Musala di Indonesia

Rabu, 21 September 2022 | 17:54 WIB
Gandeng Rossa, Produk Obat Ini Ajak Masyarakat Turun untuk Cat Ratusan Musala di Indonesia
Ilustrasi musala. [Suara.com/Dinda Rachmawati]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Ini kesempatan luar biasa, karena bukan hanya sebagai BA, tapi dilibatkan CSR ini. Ini Allah baik banget, aku juga ngasih duit orang lain juga. Jadi luar biasa. Aku juga senang gabung produk anak bangsa. Aku yakin setiap orang punya jiwa nasionalis, Misalnya cat musala masyarakat bisa gotong royong, itu kan Indonesia gitu nasionalis,” tutur Rossa.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI