Seru, Kini Bisa Bikin Bikin 'Eatlist' di GoFood, Daftar Kuliner Favorit yang Kamu Banget!

Vania Rossa Suara.Com
Kamis, 18 Agustus 2022 | 21:07 WIB
Seru, Kini Bisa Bikin Bikin 'Eatlist' di GoFood, Daftar Kuliner Favorit yang Kamu Banget!
Ilustrasi 'Eatlist', Daftar Kuliner Favorit.  (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keseruan yang ditawarkan GoFood tidak hanya sampai di sini. Dalam momen kemerdekaan kali ini, GoFood juga menghadirkan dua tantangan yang sayang untuk dilewatkan oleh kamu agar semakin menikmati eksplorasi jutaan menu di GoFood. Apa saja?

1. Mission Spesial #RekomendAsik Merah Putih

GoFood berkolaborasi dengan sejumlah brand lokal, diantaranya NIION, Billionaire’s Project, dan HMNS untuk menghadirkan merchandise eksklusif yang bisa didapatkan pelanggan melalui misi spesial #RekomendAsik Merah Putih selama periode 15-28 Agustus 2022.

2. Kompetisi #RekomendAsik Indonesia Banget

Buat kumpulan kuliner favorit versi kamu dengan fitur Koleksi dan kumpulkan poin setiap koleksimu dilihat maupun diorder oleh pelanggan lain, mulai 15 hingga 30 Agustus 2022. Kamu bisa mendapatkan hadiah menarik berupa smartphone dan merchandise kolaborasi eksklusif GoFood, lho.

Penasaran? Informasi lebih lanjut untuk kedua tantangan ini dapat dilihat langsung pada halaman Blog GoFood. Yuk, ikutan!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI