Warga Kabupaten Toba Antusias Beli Sembako Bayar Pakai Sampah

Rabu, 10 Agustus 2022 | 19:47 WIB
Warga Kabupaten Toba Antusias Beli Sembako Bayar Pakai Sampah
Kegiatan warga Kabupaten Toba, Sumut, mengumpulkan sampah. (Dok: Danone Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Masyarakat Porsea terus berdatangan membawa berbagai jenis sampah. Setelah ditimbang mereka mendapat kupon untuk ditukar dengan sembako. Timbunan sanpah itu kemudian diangkut truk Dinas Lingkungan Hidup untuk dibawa ke Bank Sampah Induk Tarhilala di Balige.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI