Marak Investasi Bodong, Sribuu dan Lagi Cuan Beri Edukasi Seputar Token Kripto

Ferry Noviandi Suara.Com
Sabtu, 19 Februari 2022 | 01:40 WIB
Marak Investasi Bodong, Sribuu dan Lagi Cuan Beri Edukasi Seputar Token Kripto
Kripto (Foto: Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Konsistensi merupakan salah satu kunci kesuksesan investasi. Dengan rajin menyisihkan penghasilan bulanan untuk investasi, anda akan memiliki lebih banyak tabungan di masa depan.

2. Hindari sifat serakah

Hindari sifat serakah dan FOMO saat melakukan investasi kripto. Jangan langsung menghabiskan seluruh dana investasi di satu aset kripto yang dipercayai harganya akan melejit tinggi. Sementara FOMO akan mengarahkan Anda ke pembelian yang impulsif.

"Selalu punya dana untuk 'serok; (membeli kripto saat harga rendah). Jangan serakah di awal dengan beli satu aset kripto karena Anda percaya bahwa satu aset ini akan naik drastis," kata Robert menjelaskan.

3. Jangan gunakan "uang panas"

"Uang Panas" atau bisa didefinisikan sebagai uang yang anda butuhkan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, bukanlah uang  bisa digunakan untuk investasi kripto.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI