Salah Satu Kampus Terbaik di Indonesia, Telkom University Naik Peringkat

Ferry Noviandi Suara.Com
Senin, 09 November 2020 | 01:40 WIB
Salah Satu Kampus Terbaik di Indonesia, Telkom University Naik Peringkat
Telkom University [dokumentasi pribadi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Presence dinilai berdasarkan ukuran atau jumlah halaman dari domain web utama institusi dengan bobot 5%.

Komponen visibility dinilai berdasarkan jumlah jaringan eksternal yang terhubung ke halaman website institusi yang memiliki bobot penilaian 50%.

Komponen Transparency dinilai berdasarkan jumlah kutipan dari 110 author teratas dengan bobot penilaian sebesar 10%. Sementara untuk komponen Excellence dinilai berdasarkan jumlah makalah yang banyak dikutip selama lima tahun dengan bobot 10%.

Dengan segala prestasi yang diraih, Telkom University tentu saja bisa menjadi bahan acuan untuk mahasiswa baru. Karena sebagian besar dari mereka tentu saja ingin mengenyam pendidikan di kampus terbaik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI