Kepiting Sungai Cikarang Sukabumi Lebih Enak Dibanjur Saus Tiram

Di perbatasan Kecamatan Surade dan Kecamatan Ciracap, membentang Sungai Cikarang yang dikenal kaya akan hasil alam.

sukabumiupdate
Minggu, 8 November 2020 | 15:28 WIB
Kepiting Sungai Cikarang Sukabumi Lebih Enak Dibanjur Saus Tiram
Sumber: sukabumiupdate

SUKABUMIUPDATE.com - Di perbatasan Kecamatan Surade dan Kecamatan Ciracap, membentang Sungai Cikarang yang dikenal kaya akan hasil alam.

Salah satunya adalah kepiting. Warga yang tinggal di bantaran sungai tersebut seringkali memanfaatkan kepiting Sungai Cikarang, baik untuk dikonsumsi maupun dijual. Kepiting biasanya ditangkap menggunakan bubu dari bambu.

Informasi yang dihimpun, warga sekitar kerap memadukan kepiting tersebut dengan olahan saus tiram. 

BERITA LAINNYA

TERKINI