Misterius! Pendaki Hilang di Gunung Haruman

"Survivor berangkat dari rumah membawa alat berkemah dan melakukan perjalanan sendiri," ujar Deden.

pantau
Minggu, 30 Januari 2022 | 09:10 WIB
Misterius! Pendaki Hilang di Gunung Haruman
Sumber: pantau

Pantau.com - Pendaki kembali dikabarkan menghilang saat melakukan pendakian di Gunung, dan kali ini dikabarkan Muhammad Kamaludin (26) hilang saat mendaki di Gunung Haruman, Kabupaten Garut, Jawa Barat. 

Muhammad Kamaludin yang dikenal dengan nama panggilan Kamal, sempat mengabari orang tuanya sebelum hilang kontak.

Kepala Kantor SAR Bandung Deden Ridwansyah mengatakan, warga Garut tersebut mendaki Gunung Haruman pada Rabu 26 Januari 2022. 

BERITA LAINNYA

TERKINI