Pada mobil manual, perpindahan gigi diperlukan untuk menyesuaikan laju kendaraan. Apabila terdengar adanya bunyi saat ganti gigi mobil, artinya ada masalah pada tuas gigi.
Dalam kondisi normal, tuas gigi seharusnya bisa berpindah secara halus tanpa adanya hambatan serta tidak mengeluarkan bunyi.
Umumnya, bunyi mobil terdengar saat gigi diubah untuk posisi mundur. Kemunculan bunyi ini sebenarnya disebabkan oleh pertemuan antara roda gigi yang masih berputar.
Penyebab munculnya bunyi saat ganti gigi mobil Cara mengatasi bunyi saat ganti gigi mobil Ciri transmisi mobil manual rusakLindungi mobil kesayanganmu dengan asuransi mobil terbaik Pertanyaan seputar bunyi saat ganti gigi mobil Penyebab munculnya bunyi saat ganti gigi mobil