Cara Menggunakan Sealer Kaca Mobil Dan Rekomendasinya

Simak cara menggunakan sealer kaca mobil yang penting untuk keselamatan berkendara agar kaca tidak bocor dan rekat dengan kencang!

lifepal
Rabu, 23 November 2022 | 12:00 WIB
Cara Menggunakan Sealer Kaca Mobil Dan Rekomendasinya
Sumber: lifepal

Ada berbagai masalah yang bisa terjadi pada mobil kesayanganmu. Salah satunya adalah kebocoran akibat kaca mobil yang sudah tidak kencang lagi. Untuk mengatasinya, kamu bisa menggunakan sealer kaca mobil.

Pada saat hujan deras atau setelah mencuci mobil dan ada air yang merembes masuk ke dalam kabin, itu tandanya kaca mobil sudah bermasalah. Bisa saja kondisi kaca dan area sekitarnya yang sudah keropos dan sudah tidak kencang.

Kamu bisa menggunakan sealer untuk kaca mobil yang khusus agar kaca bisa kencang kembali. Berikut informasi seputar sealer kaca mobil dari Lifepal!

Rekomendasi dan harga sealer kaca mobilCara menggunakan silicon sealant pada kaca mobilTips merawat kaca mobil Pentingnya punya asuransi mobilPertanyaan seputar sealer kaca mobil Rekomendasi dan harga sealer kaca mobil

BERITA LAINNYA

TERKINI