Setia Mitra adalah sebuah rumah sakit swasta yang berada di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan. Hadir sebagai fasilitas kesehatan yang terpadu, Rumah Sakit Setia Mitra siap memberikan pelayanan kesehatan terbaik bagi masyarakat, baik di Jakarta maupun Indonesia keseluruhan.
Kehadirannya sebagai salah satu rumah sakit swasta, RSSM memberikan pelayanan terbaiknya dengan daftar dokter maupun perawat terbaik di Jakarta.
RSSM sendiri memiliki komitmen dengan mutu yang diberikan bagi pasien, kemudahan akses untuk di jangkau, memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Selain itu Rumah Sakit Setia Mitra juga memiliki deretan dokter spesialis yang datang dari berbagai disiplin ilmu.