Tim Dosen PkM UTI Gelar Sekolah Binaan di SMAN 1 Pekalongan

Pada era pembelajaran 4.0 peran teknologi sangat penting dalam merancang sebuah media, media yang baik yaitu media yang dapat memotivasi siswa dalam pembelajaran.

lampungpro
Rabu, 29 Maret 2023 | 16:49 WIB
Tim Dosen PkM UTI Gelar Sekolah Binaan di SMAN 1 Pekalongan
Sumber: lampungpro

Tim Dosen PkM UTI Gelar Sekolah Binaan di SMAN 1 Pekalongan

Dokumentasi Universitas Teknokrat Indonesia | Lampungpro.co/Ist

Rabu, 29 Maret 2023       128 Views      Asandy GK      Teknokrat

PEKALONGAN (Lampungpro.co) : Selain pengajaran dan penelitian, salah satu bentuk Tridharma perguruan tinggi adalah pengabdian pada masyarakat (PkM). Tim Pengabdian pada Masyarakat Universitas Teknokrat Indonesia (UTI) melaksanakan kegiatan PkM di SMAN 1 Pekalongan, Lampung Timur, pada, Selasa (17/1/2023).

Tema PkM kali ini terkait dengan “Komik sebagai Media Pembelajaran”. Kegiatan PkM dilaksanakan oleh Program Studi (Prodi) S1 Pendidikan Matematika yang berkolaborasi dengan Program Studi Informatika.

Dalam kesempatan itu, Dosen Pendidikan Matematika Universitas Teknokrat Indonesia, Very Hendra Saputra, S.Pd.Si.,M.Pd. memberikan materi terkait komik sebagai media pembelajaran kepada siswa SMA N 1 Pekalongan Lampung Timur.

BERITA LAINNYA

TERKINI