Inilah 5 Boneka Terkutuk di Dunia yang Lebih Seram dari Annabelle

Penasaran boneka apa saja itu? Inilah 5 cerita boneka terseram yang bisa membuat bulu kuduk kalian berdiri.

keepo
Senin, 12 Agustus 2019 | 08:24 WIB
Inilah 5 Boneka Terkutuk di Dunia yang Lebih Seram dari Annabelle
Sumber: keepo

Inilah 5 Boneka Terkutuk di Dunia yang Lebih Seram dari Annabelle 12 Agustus 2019 by Ririh Dirja Boneka terkutuk | bacaterus.com Lihat boneka terkutuk ini bikin nggak bisa tidur.

Cerita boneka Annabelle memang sempat begitu populer. Bahkan film Annabelle juga sempat diminati oleh banyak masyarakat dari penjuru dunia. Namun ternyata tidak hanya Annabelle saja yang memiliki kisah misterius. Pasalnya ada juga beberapa boneka di dunia ini yang memiliki kisah lebih horor lebih dari Annabelle.

Penasaran boneka apa saja itu? Inilah 5 cerita boneka terseram yang bisa membuat bulu kuduk kalian berdiri.

Boneka Joliet | bacaterus.com

Boneka Joliet merupakan boneka yang bisa dibilang memiliki kisah yang cukup mistis. Setiap pemilik dari boneka ini akan dikutuk. Kutukan dari boneka ini berupa anak laki-laki dari sang pemilik boneka tersebut akan meninggal di umur 3 tahun.

BERITA LAINNYA

TERKINI