Vaksinasi PMK di Jateng 99 Persen, Kementan Salurkan 60.000 Dosis Vaksin

Provinsi Jawa Tengah akan kembali menerima vaksin Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) dari Kementerian Pertanian RI, sebanyak 60 ribu dosis. Hingga Selasa (9/8/2022)

jatengnews
Rabu, 10 Agustus 2022 | 15:04 WIB
Vaksinasi PMK di Jateng 99 Persen, Kementan Salurkan 60.000 Dosis Vaksin
Sumber: jatengnews

Semarang, Jatengnews.id  – Provinsi Jawa Tengah akan kembali menerima vaksin Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) dari Kementerian Pertanian RI, sebanyak 60 ribu dosis. Hingga Selasa (9/8/2022), vaksinasi (pertama) telah mencapai lebih dari 99 persen.

Untuk mempercepat realisasi vaksinasi, Pemprov Jateng bersinergi dengan berbagai pihak, termasuk TNI/Polri. Pasalnya, tantangan vaksinasi PMK cukup besar, karena vaksinator perlu mendatangi tempat hewan yang akan disuntik.

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Tengah, Sumarno mengatakan, pelibatan TNI/Polri karena jangkauan personel Babinsa dan Bhabinkamtibmas yang luas.

BERITA LAINNYA

TERKINI