Ikasi Kota Semarang Terus Pantau Atlet Anggarnya

Ikasi Kota Semarang Terus Pantau Atlet Anggarnya The post Ikasi Kota Semarang Terus Pantau Atlet Anggarnya appeared first on Jatengnews.id.

jatengnews
Kamis, 19 Mei 2022 | 15:21 WIB
Ikasi Kota Semarang Terus Pantau Atlet Anggarnya
Sumber: jatengnews

Semarang, Jatengnews.id –  Pengkot Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (Ikasi) Semarang terus memantau perkembangan atlet anggar (fencer) jelang Popda Jateng.

Pada Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Kota Semarang 2022 cabang anggar di Aula SMP 4 Semarang yang berakhir  Rabu (18/5/2022) malam, fencer muda menunjukkan perkembangan yang bagus. Butuh dorongan untuk makin berkembang.

Dalam event tahunan tersebut dipertandingkan enam nomor yakni degen putra/putri, floret putra/putri, dan sabel putra/putri. Pada degen putra, Bagas Wahyu menjadi yang terbaik. Pada bagian putri, Chrisma Julia berhak atas medali emas.

BERITA LAINNYA

TERKINI