Cerita 5 artis permak hidung, Boiyen jadi pesek lagi gegara kepanasan

Penampilan jadi salah satu aset penting buat seorang public figure. Segala cara dilakukan biar selalu tampil menarik. Nah, salah satu bagian tubuh artis yang sering jadi sasar

hops
Jumat, 4 Desember 2020 | 14:54 WIB
Cerita 5 artis permak hidung, Boiyen jadi pesek lagi gegara kepanasan
Sumber: hops

Penampilan jadi salah satu aset penting buat seorang public figure. Segala cara dilakukan biar selalu tampil menarik. Nah, salah satu bagian tubuh artis yang sering jadi sasaran permak adalah hidung.

Demi punya hidung bangir, para artis permak dengan berbagai cara. Mulai dari tanam benang hingga operasi plastik atau rhinoplasty. Mereka enggak segan mengeluarkan biaya besar bahkan hingga ke luar negeri. Ada yang sukses, ada pula yang gagal.

Artis kocak ini mengaku pernah melakukan permak hidung agar terlihat mancung. Hal itu diungkapnya dalam kanal YouTube Denny Sumargo baru-baru ini.

BERITA LAINNYA

TERKINI