GOPOS.ID – Umat muslim tentu menyabut gembira bulan Ramadhan dengan menjalankan ibadah puasa, termasuk ibu hamil. Ibu hamil sejatinya mendapatkan keringanan untuk tidak berpuasa dengan menggantinya di hari lain.
Apabila ibu hamil tetap ingin mencoba untuk berpuasa, sebaiknya melakukan konsultasi terlebih dulu dengan dokter kandungan atau bidan. Pasalnya ibu hamil harus menjaga asupan nutrisi dan gizi untuk menunjang kesehatan ibu dan janin yang ada di dalam kandungan. Lalu, ada gak sih tips puasa aman untuk ibu hamil?
Mengutip dari laman suara.com (jaringan berita gopos.id) Bila diperbolehkan berpuasa, perhatikan 5 hal penting berikut ini yang aman untuk ibu hamil ketika akan berpuasa, Selasa (14/3/2023).