Diduga Gegara Pengaruh Obat Bius, Pria Ini Silat Usai Dioperasi

Setelah diberi obat bius, pasien pun menjadi tidak sadarkan diri selama beberapa waktu.

digtara
Sabtu, 11 Maret 2023 | 10:45 WIB
Diduga Gegara Pengaruh Obat Bius, Pria Ini Silat Usai Dioperasi
Sumber: digtara

digtara.com – Ketika hendak menjalani operasi, pasien tentu akan dibius agar lebih tenang dan tidak merasa sakit saat tindakan operasi dilakukan tim medis.

Setelah diberi obat bius, pasien pun menjadi tidak sadarkan diri selama beberapa waktu.

Namun, tak jarang efek obat bius itu masih ada. Bahkan membuat si pasien berhalusinasi. 

BERITA LAINNYA

TERKINI