7 Fakta Tentang Gas LPG

Berikut fakta menarik tentang gas LPG :

digstraksi
Selasa, 21 September 2021 | 09:45 WIB
7 Fakta Tentang Gas LPG
Sumber: digstraksi

Kaum perempuan biasanya tidak asing lagi dengan produk pertamina satu ini. Kebutuhan memasak manusia zaman milenial yang paling utama adalah gas LPG meskipun beberapa beralih ke listrik. Gas lpg masihlah primadona tak terkalahkan. Gas LPG (Liquefied Petroleum Gas) sebenarnya berbentuk cair ketika berada di dalam tabung gas. Ketika keluar dalam suhu normal, barulah ia berbentuk gas. Gas inilah yang di pakai untuk memasak ibu-ibu indonesia.

 Berikut fakta menarik tentang gas LPG :

Memiliki berbagai jenis, untuk gas LPG sendiri yang banyak beredar adalah LPG 3 KG si tabung hijau, LPG 5.5KG si tabung pink, LPG 12 KG si tabung biru ,ungu serta warna pink dan yang terakhir ada  LPG 50 KG si tabung oranye. Favorit ibu-ibu masa kini biasanya si tabung pink nih. Dirumah kamu pakai yang mana? 

BERITA LAINNYA

TERKINI