Analisa Harga Bitcoin Pasca Imlek 2023, Potensi Naik +64%

Harga Bitcoin Pada Imlek 2018 – 2022 Harga Bitcoin Saat Imlek 2018-2020

coinvestasi
Sabtu, 21 Januari 2023 | 11:34 WIB
Analisa Harga Bitcoin Pasca Imlek 2023, Potensi Naik +64%
Sumber: coinvestasi

Biasanya ketika perayaan Imlek, orang-orang yang merayakan cenderung memerlukan uang tunai dan menariknya dari akun investasi mereka, termasuk kripto. Bagaimana pengaruh perayaan Imlek terhadap pergerakan pasar kripto, khususnya Bitcoin? Berikut ini analisisnya.

Harga Bitcoin Pada Imlek 2018 – 2022 Harga Bitcoin Saat Imlek 2018-2020

Imlek tahun 2018 bertepatan pada tanggal 16 Februari 2018 dan harga Bitcoin pada saat itu adalah $10.187, harga ini adalah hasil penurunan sebesar hampir -50% dari harga Bitcoin tertinggi pada Desember 2017. 

BERITA LAINNYA

TERKINI