Perhatikan daya baterai sebelum perjalanan dan pastikan minimal terisi 90%. Rencanakan rute agar tidak kehabisan daya di tengah jalan serta gunakan mode ECO untuk efisiensi energi.
Dengan langkah-langkah ini, Anda bisa menikmati pengalaman berkendara yang aman, nyaman, dan ramah lingkungan!