Lando Norris Rebut P1 di GP Australia, Hujan dan Verstappen Jadi Mimpi Buruk

Liberty Jemadu Suara.Com
Sabtu, 15 Maret 2025 | 16:52 WIB
Lando Norris Rebut P1 di GP Australia, Hujan dan Verstappen Jadi Mimpi Buruk
Pembalap McLaren Lando Norris merebut P1 di GP Australia. Cuaca hujan dan Max Verstappen yang start di belakangnya akan membuat Norris khawatir.(Instagram/@landonorris)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dua pembalap Ferrari, Charles Leclerc dan Lewis Hamilton tampil dengan performa di luar perkiraan dan harus start di urutan 7 dan 8. Lewis, juara F1 tujuh kali, mengaku masih beradaptasi dengan mobilnya setelah hengkang dari Mercedes musim lalu.

"Besok adalah tantangan tersendiri. Saya belum pernah mengendarai mobil ini di tengah hujan sebelumnya. Saya juga belum tahu settingannya saat membalap di tengah hujan," kata Lewis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI