Pemerintah Pertimbangkan Jadikan Maung Pindad Kendaraan Listrik Nasional

Liberty Jemadu Suara.Com
Kamis, 06 Februari 2025 | 17:40 WIB
Pemerintah Pertimbangkan Jadikan Maung Pindad Kendaraan Listrik Nasional
Maung MV3 buatan Pindad membawa Presiden Prabowo Subianto di Jakarta pada Oktober 2024. [Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menteri Pertahanan Sjafrie Samsoeddin telah meninjau pengembangan mobil tersebut ke PT Pindad pada Kamis (9/1/2025). Dalam kesempatan itu Menhan melihat kesiapan produksi alutsista oleh Pindad, serta kendaraan Maung versi 3 elektrik yang siap diluncurkan oleh Presiden dalam waktu dekat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI