Dengan berakhirnya era ZC33S, muncul tanda tanya besar tentang masa depan. Akankah Suzuki menghadirkan penerus dengan sentuhan elektrifikasi? Atau ini benar-benar "sayonara" dari lini sport compact mereka?
Biarkan waktu yang menjawab semua pertanyaan di atas.