Parkir di Tamansari Bandung Dikenakan Tarif Rp150 Ribu, Dishub Beri Penjelasan

Muhammad Yunus Suara.Com
Selasa, 03 September 2024 | 12:52 WIB
Parkir di Tamansari Bandung Dikenakan Tarif Rp150 Ribu, Dishub Beri Penjelasan
Personel Dinas Perhubungan Kota Bandung saat melakukan penertiban parkir liar di Kota Bandung, Jawa Barat [Suara.com/ANTARA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Tentu semua antisipasi dan pencegahan kami akan lakukan karena kejadian itu sudah meresahkan dan bikin tidak nyaman para pengendara,” kata Asep.

Sementara itu, di media sosial sempat dibahas terkait seorang juru parkir yang mematok tarif hingga Rp150 ribu bertepatan pada saat acara wisuda di salah satu kampus swasta di Tamansari, Kota Bandung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI