Tak Perlu Bongkar, Begini Cara Kenali Ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 13:57 WIB
Tak Perlu Bongkar, Begini Cara Kenali Ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis
Kampas rem motor (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mengabaikan kondisi kampas rem yang sudah habis dapat berakibat fatal. Selain berisiko mengalami kecelakaan, kampas rem yang habis juga dapat merusak cakram rem.

Cakram rem yang tergores atau baret akibat gesekan dengan kampas rem yang sudah habis akan membutuhkan biaya perbaikan yang lebih mahal.

Kapan Harus Mengganti Kampas Rem?

Sebaiknya, lakukan pengecekan kondisi kampas rem secara berkala, terutama setelah menempuh jarak tertentu. Jika menemukan salah satu tanda-tanda di atas, segera bawa motor ke bengkel untuk dilakukan pengecekan dan penggantian kampas rem.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI