Vespa Primavera dan Vespa Sprint 2024 Mendarat di Indonesia

Liberty Jemadu Suara.Com
Rabu, 08 Mei 2024 | 19:22 WIB
Vespa Primavera dan Vespa Sprint 2024 Mendarat di Indonesia
Vespa Primavera 2024 diumumkan tiba di Indonesia pada Rabu (8/5/2024). [Dok Piaggio Indonesia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sistem anti-theft (immobilizer) dan cakram depan ABS berkontribusi terhadap peningkatan keselamatan dari segi pengereman. Model baru ini juga memiliki USB charging port yang meningkatkan kenyamanan pengguna saat memerlukan pengisian daya untuk ponsel, tablet, dan berbagai perangkat elektronik berukuran kecil.

Instrumen LCD analog berukuran 3 inci memiliki panel multifungsi yang menyediakan semua informasi penting secara sederhana dan mudah dibaca, memastikan pengalaman berkendara yang optimal. Untuk menyempurnakan tampilannya, sadel memiliki sentuhan akhir yang berbeda-beda pada setiap variasi Vespa Primavera dan Sprint.

Vespa Primavera dan Vespa Sprint 2024 terbaru telah tersedia di dealer resmi Motoplex di seluruh Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI