Bikin Penasaran, Bagaimana Cara Kerja Mobil saat Mengisi Daya Aki ketika Jalan?

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Selasa, 30 April 2024 | 19:35 WIB
Bikin Penasaran, Bagaimana Cara Kerja Mobil saat Mengisi Daya Aki ketika Jalan?
Ilustrasi lampu indikator aki pada mobil (Shuttestock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Arus dari IG langsung mengalir ke massa. Proses kemagnetan pada rotor dan start terhenti, sehingga tegangan arus tidak tercipta.

Mesin Hidup dengan Tegangan Output di Atas atau di Bawah Standar

Proses pengisian juga dapat berlangsung ketika tegangan output berada di bawah atau di atas standar. Saat mesin menyala, stator coil menghasilkan arus listrik. Tegangan yang dihasilkan di bawah standar yaitu 14,7 volt.

Begitu pula saat mesin menyala dengan tegangan output di atas standar, yaitu sekitar 14,7 volt.

Sistem pengisian daya mobil merupakan hasil kolaborasi komponen-komponen canggih yang bekerja sama untuk menjaga aki tetap terisi dan mobilmu siap menemani perjalananmu.

Memahami cara kerja sistem ini membantumu merawat mobil dengan lebih baik dan terhindar dari aki tekor di jalan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI