Ini Doa Safar Bepergian: Ucapkan Ini sebelum Naik Kendaraan, Biar Barokah!

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Kamis, 14 Maret 2024 | 11:30 WIB
Ini Doa Safar Bepergian: Ucapkan Ini sebelum Naik Kendaraan, Biar Barokah!
Ilustrasi safar naik motor (Freepik/odua)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

أَسْتَوْدِعُكَ اللَّهَ الَّذِى لاَ تَضِيعُ وَدَائِعُهُ

Astawdi'ukallohalladzii laa tadhii'u wa daa-i'uhu.

Artinya: Aku menitipkan kalian kepada Allah yang tidak mungkin menyia-nyiakan titipan yang dititipkan kepadanya.

Doa keluar rumah

بِسْمِ اللَّهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللَّهِ لاَ حَوْلَ وَلاَ قُوَّةَ إِلاَّ بِاللَّهِ

Bismillaahi tawakkaltu'alalloh, laa hawla wa laa quwwata illa billah.

Artinya: Dengan nama Allah, aku bertawakal kepada-Nya; tidak ada daya dan kekuatan kecuali dengan-Nya.

Doa naik kendaraan

(3X) بِسْمِ اللَّهِ  

Baca Juga: Doa Ramadhan Hari Ke 3 dan 4: Teks Arab, Latin, Arti dan Amalan Sunnah Lainnya

الحَمْدُ للِه

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI