"HCID juga merupakan identitas yang memberikan manfaat berupa informasi, berita, dan poin loyalitas yang dapat ditukarkan dengan merchandise seputar motor serta apparel resmi Honda," kata Andra Friandana.
Tak ketinggalan, para anggota komunitas motor Honda turut menjajal produk terbaru motor Honda, yakni New Honda Stylo 160.