Terkait harga, Honda Stylo 160 dipasarkan dengan dua tipe yakni ABS dan CBS dengan total 6 varian warna.
Tipe ABS dipasarkan Rp30,4 juta (On the road Jakarta) ini tersedia dalam 3 warna yaitu Royal Green, Royal Matte Black dan Royal Matte White.
Untuk Honda Stylo 160 tipe CBS dipasarkan dengan harga Rp27,5 juta (on the road Jakarta), tersedia dalam 3 warna juga yaitu Glam Red, Glam Black dan Glam Beige.