Tim F1 Tempatnya Bernaung Menyandang Nama Baru, Zhou Guanyu Pamerkan Pet Kesayangan dan Rambut Ala Seniornya

Sabtu, 16 Desember 2023 | 17:04 WIB
Tim F1 Tempatnya Bernaung Menyandang Nama Baru, Zhou Guanyu Pamerkan Pet Kesayangan dan Rambut Ala Seniornya
Zhou Guanyu (kanan) dan Valtteri Bottas saat keduanya balap di bawah bendera tim Alfa Romeo [picture courtesy Alfa Romeo Stake].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Siapakah yang beruntung mendapatkan ucapan selamat itu?

Ternyata bukan cewek seksi menawan melainkan seekor anakan kucing menggemaskan. Begitu imutnya sampai salah seorang penggemar Zhou Guanyu tidak tahan untuk berkomentar, "Ini Shanghai Tiger bukan?" serta "Bolehkah ikut urun memberikan nama buatnya?"

Super imut, anakan kucing piaraan Zhou Guanyu  [picture courtesy Zhou Guanyu].
Super imut, anakan kucing piaraan Zhou Guanyu [picture courtesy Zhou Guanyu].

Selamat untuk Zhou Guanyu dan Valtteri Bottas untuk nama tim baru dan kini berada di bawah bendera Sauber. Semoga konstruktor veteran ini mampu memberikan kesempatan seru bagi dua drivernya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI