Akun Resmi AHM Jadi Bulan-bulanan Netizen Gegara Rangka eSAF

Selasa, 05 September 2023 | 16:54 WIB
Akun Resmi AHM Jadi Bulan-bulanan Netizen Gegara Rangka eSAF
Ilustrasi [Ist]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun ada juga netizen menegaskan bila dirinya masih percaya dengan kualitas dari produk Honda.

"Honda tetap Honda," komentar @mhr***.

"Percaya dengan Honda tetap selalu di Hati," sambut @zo***.

Diketahui PT Astra Honda Motor (AHM) sendiri telah melakukan investigasi dan menemukan sejumlah kasus sepeda motor konsumen yang memakai rangka eSAF.

"Berdasarkan temuan tim, ada sepeda motor konsumen yang berkarat dan juga ada yang patah. Kami sedang mengecek untuk mengetahui penyebabnya case by case," kata Ahmad Muhibbuddin, GM Corporate Communication AHM dalam keterangan tertulisnya.

Baca Juga: Pemerintah Bentuk Tim Investigasi Khusus Selidiki Kualitas Rangka eSAF Honda

Menurut Muhib pihaknya juga sudah mendata dan menangani konsumen yang mengalami masalah tersebut.

"Kami sudah mendata dan menangani konsumen yang mengeluhkan masalah tersebut, meski belum semua terdata," ucapnya.

Sebagai informasi, rangka eSAF buatan AHM tersemat pada sejumlah model seperti Honda Genio, Honda Scoopy, Honda Beat Series, dan Honda Vario 160.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI